Pentingnya Pembelajaran Bahasa Inggris Pada Anak Usia Dini

Pentingnya Pembelajaran Bahasa Inggris Pada Anak Usia Dini

Nurkhilaliyah Suwandi. Foto : DOK FOR ENIMEKSPRES.CO.ID--

Startup pendidikan digital kelas dunia ini memiliki segudang pengalaman dalam meng-handle pendidikan sejak dini.

Terbukti, LingoAce adalah salah satu dari hanya segelintir perusahaan digital yang berhasil masuk ke dalam daftar GSV EdTech 150 yang dikurasi oleh GSV Ventures dan terpilih sebagai salah satu perusahaan dengan pertumbuhan paling transformatif di dunia dalam kategori pembelajaran digital.

Untuk meningkatkan kemampuan berbicara, menulis, mendengarkan, dan membaca dalam bahasa Inggris, LingoAce dengan sigap menyediakan media belajar bahasa Inggris yang aman dan menyenangkan untuk anak-anak, serta mendorong mereka untuk berpartisipasi aktif di dalam kelas.

BACA JUGA:Metode Pengembangan Intelektual dan Perilaku

Saran 

Saran penulis untuk para pembaca agar lebih mengembangkan pembelajaran bahasa Inggris.

Jika sejak usia dini tidak belajar bahasa Inggris dengan tepat, maka mulai saat ini diharapkan agar lebih mengembangkan bahasa Inggris.

Lebih baik terlambat dari pada tidak sama sekali.

BACA JUGA:Peran Orang Tua dalam Meningkatkan Kecerdasan Emosional Anak Usia Dini

Sebagai tenaga pendidik harus mengajarkan bahasa Inggris sejak anak usia dini, agar mereka fasih dalam bahasa Inggris.

Membuka Peluang Global: Bahasa Inggris adalah bahasa internasional yang digunakan di banyak negara di dunia.

Dengan mempelajari bahasa Inggris sejak usia dini, anak-anak akan memiliki keunggulan kompetitif di masa depan, karena mereka akan bisa berkomunikasi dengan orang-orang dari berbagai budaya dan latar belakang.

Peningkatan Keterampilan Berpikir: Pembelajaran bahasa kedua telah terbukti meningkatkan keterampilan kognitif seperti pemecahan masalah, kreativitas, dan fleksibilitas berpikir.

BACA JUGA:Peran Orang Tua dalam Mendorong Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini

Dengan demikian, memperkenalkan bahasa Inggris pada usia dini dapat membantu anak-anak mengembangkan kemampuan berpikir yang lebih baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: