Kalian Penderita Asam Urat? Jangan Khawatir, Ini 7 Obat Alami yang Bisa Ditemukan di Rumah
Asam urat dapat diobati dengan bahan alami yang dapat ditemukan di rumah. FOTO : Istimewa--
BACA JUGA:Tidak Perlu Salep Kulit! Panu di Badan Hilang Hanya dengan Menggunakan 3 Bahan Dapur Ini
Pasalnya kunyit mengandung senyawa anti inflamasi yang disebut kurkumin.
Kunyit dapat membantu mengurangi peradangan akibat asam urat.
Namun kunyit diketahui menimbulkan berbagai efek samping pada beberapa kasus, antara lain: Peningkatan produksi asam lambung, diare, batu ginjal, sakit kepala, dan efek lainnya.
Oleh karena itu, penderita asam urat sebaiknya tidak mengonsumsi kunyit terlalu banyak dan sebaiknya berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter sebelum mengonsumsinya.
BACA JUGA:Ibu Waspadai, Batuk Disertai Nyeri Dada Pada Anak Bisa Jadi Tanda Pneumonia
6. Jahe
Obat alami untuk meredakan asam urat selanjutnya adalah jahe.
Jahe merupakan tanaman herbal yang terkenal efektif dalam mengobati berbagai penyakit, termasuk asam urat.
Hal ini karena jahe mengandung zat yang disebut gingerdione, gingerol, dan zingerone.
BACA JUGA:Ibu Waspadai, Batuk Disertai Nyeri Dada Pada Anak Bisa Jadi Tanda Pneumonia
Ya, ia memiliki sifat anti-inflamasi dan merupakan zat yang efektif dalam mengurangi pembengkakan dan nyeri sendi akibat asam urat.
Untuk memanfaatkan jahe sebagai pengobatan asam urat alami, cukup campurkan 1 sendok makan parutan jahe dengan air hangat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: