Pengenalan Aspek Bahasa Inggris Untuk Anak Usia Dini Melalui Nyanyian

Jumat 26-07-2024,19:44 WIB
Reporter : Intan Maharani
Editor : Andre

Saran dan Solusi

Kini adalah saatnya guru mengajak untuk menyanyikan lagu itu bersama. Saat anak bernyanyi, guru bisa mengetahui bagaimana caranya melafalkan sebuah kata dalam Bahasa Inggris.

Jika ada yang belum sesuai, Aktivitas bernyanyi bersama ini berguna untuk mengasah speaking skill anak, supaya ia semakin mengetahui dan lancar melafalkan Bahasa Inggris.

Jika anak sudah terbiasa mendengarkan lagu tersebut, guru tersebut dapat mengecek pemahamannya.

BACA JUGA:Pentingnya Pembelajaran Bahasa Inggris Pada Anak Usia Dini

Di awal, sangat wajar apabila anak belum memahami artinya dengan benar.

Di sinilah guru berperan untuk menjelaskannya.

Misalnya, dari lagu-lagu Twinkle-Twinkle Little Star, guru bisa meminta anak untuk bercerita kira-kira lagu itu tentang apa.

Guru juga bisa bertanya apakah anak sudah paham arti kata ‘little’ atau ‘star’ yang ada di sana.

BACA JUGA:Kunci Memulai Pembelajaran Bahasa Inggris Pada Anak Usia Dini Yaitu Melalui Fonik

Biarkan anak menebak terlebih dahulu, baru kemudian guru menjelaskan bahwa lagu itu tentang bintang kecil di langit.

Tahap ini berguna untuk melatih listening comprehension anak serta menambah vocabulary bahasa Inggrisnya. 

Solusinya: Hasil pembelajaran kosakata bahasa Inggris pada anak, karena ketika anak sudah mulai menyukai pembelajaran dengan metode bernyanyi akan memudahkan untuk anak dalam mengikuti tahapan dalam pembelajaran dan anak lebih mudah untuk menguasai dan mudah pula untuk menghafalkannya.

Dan guru dapat memberikan manfaat baik kepada guru dan kepala sekolah untuk mengenalkan bahasa Inggris di usia dini melalui nyanyian, dengan pemilihan lagu yang tepat, melibatkan serta melatih bahasa Inggris yang menyenangkan dan efektif.

BACA JUGA:Ilmu Pendidikan dan Isu-isu Kritis Bahasa Inggris AUD

Kesimpulan

Kategori :