Penderita Kolesterol Wajib Tahu! Ini 5 Buah Terbaik untuk Rontokkan Kolesterol Jahat
Buah yang Baik untuk Kesehatan Tubuh Termasuk Merontokkan Kolesterol Jahat. FOTO : Istimewa--
BACA JUGA:BPJS Kesehatan Bersama PWI Sumsel Gelar Turnamen Bulutangkis
BACA JUGA:5 Manfaat Petai Cina untuk Kesehatan Tubuh, Nomor 2 Tak Terduga
Agar dapat menghasilkan khasiat terbaik, sebaiknya air seduhan jeruk nirip ini diminum sebanyak dua kali dalam sehari, seperti pagi dan malam.
5. Semangka
Semangka juga merupakan salah satu buah yang dapat menurunkan kadar kolesterol pada tubuh.
Pasalnya, juga terdapat kandungan likopen pada buah semangka, sama halnya dengan buah tomat yang dapat menurunkan kadar kolesterol jahat yang ada di dalam darah.
Itulah beberapa rekomendasi buah-buahan yang sangat baik untuk penderita kolesterol, dan dapat merontokkan kolesterol jahat yang ada pada tubuh, Selamat Mencoba. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: