Berbahaya, Kalian Wajib Tahu! Ini 8 Makanan yang Jika Dipanaskan Dapat Memicu Racun

Berbahaya, Kalian Wajib Tahu! Ini 8 Makanan yang Jika Dipanaskan Dapat Memicu Racun

Beberapa Jenis Makanan yang Tidak Boleh Dipanaskan Karena Dapat Memicu Keberadaan Racun. FOTO : Istimewa--

ENIMEKSPRES.CO.ID – Ketika kita memasak makanan, tidak semuanya dapat dihabiskan secara langsung.

Ada sebagian orang membuatnya agar dapat dikonsumsi seharian bahkan sampai beberapa hari setelahnya.

Agar dapat dimakan kembali, biasanya makanan tersebut dipanaskan kembali agar terasa lebih hangat dan segar.

Akan tetapi, yang perlu kita ketahui tidak semua makanan dianjurkan untuk dapat dipanaskan.

BACA JUGA:Selain Hemat BBM, Ternyata Ini 4 Alasan Daihatsu Sigra Jadi Pilihan Keluarga Muda

BACA JUGA:Lemang, Makanan Khas Lahat yang Sering Dijadikan Oleh-Oleh Wajib Bagi Para Wisatawan

Kali ini kita akan membahas beberapa jenis makanan yang tidak boleh dipanaskan, berikut penjelasannya :

1. Nasi

Nasi diketahui mengandung bakteri Bacillus cereus.

Jenis bakteri ini dapat bertahan di dalam suhu yang panas, termasuk ketika dimasak.

Oleh sebab itu, sebaiknya kalian menghindari untuk memanaskan nasi.

BACA JUGA:Perhatikan, Berikut Tips Merawat Kaki-kaki Daihatsu Sigra

BACA JUGA:Tips Merawat Daihatsu Sigra Diawali dari Oli dan Cairan Pendingin, Ini Rekomendasinya

Dan sangat disarankan untuk mengkonsumsi nasi sesegera mungkin setelah matang, atau Anda dapat menyimpan nasi tersebut pada suhu ruangan kurang lebih sekitar satu jam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: