Ibu-ibu Wajib Tahu, 9 Jenis Makanan Ini Baik untuk Perkembangan Otak Anak, Jangan Sampai Dilewatkan

Ibu-ibu Wajib Tahu, 9 Jenis Makanan Ini Baik untuk Perkembangan Otak Anak, Jangan Sampai Dilewatkan

Ilustrasi Perkembangan Otak Anak. FOTO : Istimewa--

ENIMEKSPRES.CO.ID – Seseorang yang telah menikah pasti mendambakan seorang anak, jika mereka sudah mempunyai anak pasti perhatian tertuju semua kepada anak.

Baik pakaian, kebutuhan minum serta makanan pasti diperhatikan, apalagi masalah makan ini sangat penting untuk tumbuh kembang tulang serta otak anak.

Ekonomi setiap orang tua pasti berbeda-beda tetapi kadang pemikiran orang yang ekonominya yang terbilang bawah, mereka tidak memikirkan gizi yang terpenting anak mereka kenyang, beda halnya yang orang tua mampu mereka tidak masalah merogoh kocek yang lebih untuk membelikan aneka vitamin serta makanan yang sehat serta bergizi seimbang, guna menunjang perkembangan otak anak tidak harus selalu mahal.

Padahal sebenarnya makanan untuk perkembangan otak anak itu tidak perlu merogoh kocek yang dalam, ini adalah macam-macam makanan untuk perkembangan otak bagi anak, diantaranya :

BACA JUGA:Ayah Jangan Abaikan Anak Perempuanmu! ini Masalah Jika Perempuan Kehilangan Figur Ayah, Apa Saja?

BACA JUGA:Anak Anda Sering Masukkan Benda ke Mulut, Sebaiknya Ini yang Bunda Lakukan

1. Sayuran

Sayuran adalah makanan yang kurang diminati oleh anak-anak padahal sayur ini makanan yang sangat penting untuk tumbuh kembang anak.

Apa sajakah sayurannya? Itu adalah bayam, wortel, dan brokoli mengandung vitamin, karbohidrat dan antioksidan yang mampu meningkatkan kemampuan berpikir anak. 

Apalagi jika dikonsumsi secara rutin, mereka akan lebih cepat mengingat dan menyimpan momeri tersebut dalam otaknya lebih lama.

BACA JUGA:5 Makanan Membantu Tinggi Badan Anak, Nomor 4 Anak-anak Pasti Suka

BACA JUGA:4 Langkah Cara Melepaskan Anak dari Ketergantungan Main HP

2. Susu

Kandungan yang ada pada susu adalah protein, kalsium, dan vitamin D dimana vitamin tersebut sangan bagus untuk pertumbuhan tulang, sistem saraf, otot tubuh, serta menunjang pertumbuhan dan perkembangan otak anak.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: