Cek Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan Bisa Lewat HP, Begini 5 Caranya

Cek Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan Bisa Lewat HP, Begini 5 Caranya

Cara Cek Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan Lewat HP. FOTO : SIGIT/ENIMEKSPRES.CO.ID--

ENIMEKSPRES.CO.ID – Berikut ini informasi cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan lewat hp sehingga kamu bisa mengendalikan keuanganmu. 

Pihak BPJS sudah meluncurkan aplikasi dan layanan aplikasi Jamsostek Mobile (JMO) hingga layanan SMS, WhatsApp, dan situs web resmi. 

Sehingga dengan begitu kamu dapat mengecek saldo dengan mudah dan cepat.

Cara pertama cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan via Aplikasi JMO

Berikut adalah langkah-langkahnya:

BACA JUGA: 4 Ahli Waris Aparatur Desa di OKU Selatan Terima Santunan JKM Rp42 Juta dari BPJS Ketenagakerjaan

BACA JUGA:BPJS Ketenagakerjaan Muara Enim Bayarkan Klaim Jaminan Jaminan Hari Tua Sebesar Rp289 Miliar

1. Buka aplikasi JMO di handphone kamu.

2. Pilih opsi ‘Jaminan Hari Tua’ di dalam aplikasi.

3. Setelah itu, klik ‘Cek Saldo’.

4. Pilih nomor Kartu Peserta Jamsostek (KPJ) yang ingin kamu lihat saldonya.

BACA JUGA:BPJS Ketenagakerjaan Muara Enim Maksimalkan Rekrut Kepesertaan Sektor BPU

BACA JUGA:BPJS Ketenagakerjaan Muara Enim Serahkan Bantuan APD Perkebunan

5. Setelah itu kamu bisa mendapatkan angka Saldo Jaminan Hari Tua (JHT) akan ditampilkan di layar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: