Selain Mengenyangkan, Makan Ubi Jalar Memiliki Banyak Manfaat Bagi Kesehatan

Selain Mengenyangkan, Makan Ubi Jalar Memiliki Banyak Manfaat Bagi Kesehatan

Bukan hanya mengenyangkan, makan ubi jalan bermanfaat bagi kesehatan. Foto: ozzi/enimekspres--

Berikut beberapa manfaat ubi jalar bagi kesehatan: 

BACA JUGA:4 Manfaat Susu Kuda Liar untuk Kesehatan Tubuh, Anda Wajib Coba!

BACA JUGA:Ketahuilah! Ini 9 Manfaat Luar Biasa Daun Jeruk Nipis Untuk Kesehatan

1. Menjaga Kesehatan Mata 

Betakaroten pada ubi jalar tidak hanya memberikan ciri khas warna oranye, tetapi juga membantu menjaga kesehatan mata.

Mengonsumsi vitamin A betakaroten yang terdapat pada ubi jalar, mendukung pembentukan reseptor pendeteksi cahaya di mata.

Kekurangan vitamin A dapat menyebabkan mata kering, rabun senja, dan bahkan kerusakan kornea.

BACA JUGA:Selain untuk Melebatkan Rambut, Berikut Ini 6 Manfaat Lidah Buaya untuk Kesehatan Wajah

BACA JUGA:Wajib untuk Kalian Ketahui! Ini 6 Manfaat Baik untuk Kesehatan Jika Mengkonsumsi Daging Kelinci

Anda bisa mengonsumsi 200 gram ubi jalar.

2. Meningkatkan Kinerja Otak 

Ubi jalar berpotensi meningkatkan kinerja otak.

Ubi jalar mengandung antosianin yang dapat meningkatkan daya ingat dengan mencegah radikal bebas.

BACA JUGA:5 Manfaat Memelihara Burung Lovebird, Sekaligus Dampak Buruknya untuk Kesehatan Bayi

3. Mencegah Diabetes 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: