Tidak Hanya Enak Disantap, Ternyata Daun Kenikir Memiliki Manfaat Untuk Kesehatan

Tidak Hanya Enak Disantap, Ternyata Daun Kenikir Memiliki Manfaat Untuk Kesehatan

Manfaat daun kenikir untuk kesehatan. Foto: Istimewa--

ENIMEKSPRES.CO.ID - Bagi yang sering menyantap daun kenikir sebagai lalapan pelengkap makan utama. Karena bagi yang menyukai daun yang kaya nutrisi ini rasanya sangat lezat.

Dan ternyata dibalik keleyatannya tersebut, daun kenikir rupaya memiliki banyak manfaat untuk kesehata, sehingga merupakan salah obat alami.

Tumbuhan khas memiliki warna hijau itu banyak mengandung berbagai antioksidan, seperti quercetin, asam fenolat, flavonoid, dan asam klorogenat.

Sehingga daun kenikir dipercaya bisa menghambat pertumbuhan sel kanker

BACA JUGA:Daun Cabai Itu Banyak Khasiatnya untuk Pengobatan yang Jarang Diketahui Orang

BACA JUGA:Minyak Kayu Putih Cap Lang Ternyata Bisa untuk Hilangkan Rambut Memutih, Begini Caranya

Manfaat dari daun kenikir 

1. Bagus Untuk Menjaga Kesehatan Tulang

Memiliki tulang sehat dan baik tentu dambaan kita semua.

Hanya dengan rutin mengkonsumsi daun kenikir ini dipercaya berkhasiat menguatkan tulang sehingga bisa mencegah pengeroposan.

BACA JUGA:Resto Kampoeng Pesisir: Menikmati Kelezatan Kuliner Bengkulu di Pinggir Pantai Panjang

BACA JUGA:Luar Biasa! Daun Kelor Dapat Cegah Jerawat dan Bibir Kering, Apa Iya? Begini Caranya

Hal itu disebabkan oleh efek ini berasal dari kalsium dan antioksidannya yang lumayan tinggi. 

2. Menjaga Kesehatan Jantung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: