Tidak Hanya Enak Disantap, Ternyata Daun Kenikir Memiliki Manfaat Untuk Kesehatan

Tidak Hanya Enak Disantap, Ternyata Daun Kenikir Memiliki Manfaat Untuk Kesehatan

Manfaat daun kenikir untuk kesehatan. Foto: Istimewa--

Kedua, daun kenikir memiliki kandungan antioksidan dan sifat anti peradangannya mampu melawan radikal bebas pemicu penyakit kronis.

Sehingga penyakit kronis seperti sakit jatung bisa menjadi obat jika mau secara rutin mengkonsumsi daun kenikir.

BACA JUGA:2 Buah Ini Paling Dihindari karena Asam tapi Paling Dicari karena Khasiatnya, Belimbing Wuluh dan Gandaria

BACA JUGA:Atasi Rambut Memutih Itu Pakai Belimbing Wuluh Saja, Gak Perlu Dicabut dan Dicat

Akan tetapi butuh penelitian lebih mendalam untuk membuktikan khasiat yang satu ini.

3. Mangatur Gula Darah

Efek lainnya jika rutin mengkonsumsi daun kenikir ialah bisa membantu kinerja insulin dalam penyerapan glukosa.

Sehingga dari efek tersebut, kadar gula darah bisa lebih terkontrol dan mencegah penyakit diabetes tipe 2. 

BACA JUGA:Pahit Memang Rasanya tapi 2 Tanaman Ini Manis Khasiatnya untuk Kesehatan, Daun Muda Pepaya dan Pare

BACA JUGA:Rambut Banyak yang Memutih, Ini Dia Cara Menghilangkannya Pakai Belimbing Wuluh, Simpel dan Mudah!

4. Menurunkan Tekanan Darah

Telah dilakukan penelitian oleh akademisi, bahwa daun kenikir punya efek diuretik sehingga bisa menurunkan tekanan darah.

Sehingga itu sangat cocok bagi penderita darah tinggi, sehingga bisa mengontrol tekanan darah.

Perlu diperhatikan juga, meski begitu, dosis pemakaian daun ini untuk menangani darah tinggi ini belum jelas.

BACA JUGA: Mau Tahu Dahsyatnya Manfaat Kandungan Pada Buah Jengkol? Yuk Simak Informasinya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: