Benarkah Tanaman Jeruk Nipis di Pekarangan Rumah Bisa Lancarkan Rezeki? Ini Jawabannya

Benarkah Tanaman Jeruk Nipis di Pekarangan Rumah Bisa Lancarkan Rezeki? Ini Jawabannya

Tanaman jeruk nipis di halaman rumah. Foto : ENIMEKSPRES.CO.ID--

BACA JUGA:Tahan Hingga 2 Bulan! Begini Cara Menyimpan Jeruk Nipis yang Benar, Tidak Kering, dan Menguning

Tapi yang perlu diperhatikan, jika tanaman itu masih kecil atau baru ditanaman, maka dosis air cucian beras harus sedikit (tidak boleh banyak).

Sebagaimana diketahui, air cucian beras itu mengandung unsur hara mikro dan makro yang itu sangat membantu kebutuhan nutrisi bagi tanaman sepeti jeruk nipis.

Nutrisi tambahan itu akan makin sempurna dengan unsur hara yang terdapat dalam pisang busuk yang sudah dihancurkan, karena pisang busuk tadi akan berfungsi sebagai pupuk alternatif. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: