Pecinta Otomotif Wajib Baca! Ini 3 Kelebihan Isuzu Panther Matic yang Jarang Diketahui, Nomor 2 Idaman Banget

Pecinta Otomotif Wajib Baca! Ini 3 Kelebihan Isuzu Panther Matic yang Jarang Diketahui, Nomor 2 Idaman Banget

Kelebihan Isuzu Panther Matic. Foto : Ilustrasi/Net--

BACA JUGA:PLTU Mulut Tambang Sumsel 8, Diimpikan Tahun 1996, Jadi Kenyataan Tahun 2023

2. Kuat pakai solar subsidi dan cenderung lebih irit

Keunggulan nomor 2 ini tentunya menjadi idaman banget.

Dengan teknologi mesin yang masih sederhana, membuat Isuzu Panther ini masih aman dan kuat memakai solar bersubsidi.

Pada varian matic ini konsumsi solarnya bisa mirip iritnya dibanding versi manual. 

BACA JUGA:14 Penyebab Korsleting Listrik Pada Mobil, Nomor 12 Patut Diwaspadai, Bahaya!

BACA JUGA:Aji Malik dan Sulikin, 2 Pemuda Sukses Berkat Beasiswa PT Bukit Asam, Ini Profesi Keduanya Sekarang

Transmisi matic Isuzu Panther ini nyaman dan halus dikendarai pada masanya, dan lock up bekerja di awal pada saat masuk gigi 3.

Karena lock up converter bekerja lebih awal, maka transmisi matic Isuzu Panther ini tergolong bisa menghemat konsumsi bahan bakar minyak (BBM).

Isuzu Panther matic memiliki fitur OD/OFF sehingga memudahkan saat hendak menyalip, atau melahap tanjakan panjang yang ketinggiannya tanggung dan butuh bertahan di gigi 3.

Kemudian sistem perpindahan gigi otomatis di Isuzu Panther juga sudah full electrical, sehingga perpindahan gigi otomatis lebih tepat waktu dan presisi.

BACA JUGA:Cegah Mobil Terbakar Karena Korsleting Listrik, Ini Tipsnya

BACA JUGA:Begini Cerita Aji Malik, Pemuda Tanjung Enim yang Sukses Berkat Beasiswa PT Bukit Asam

3.  Transmisi matic di Isuzu Panther bandel

Perbedaan mendasar pada varian ini jelas di bagian transmisi yaitu memakai otomatis konvensional 4-percepatan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: