Meningkatkan Kemampuan Berbicara Bahasa Inggris Siswa dalam Menghadapi Era Revolusi 4.0

Sabtu 27-07-2024,10:11 WIB
Reporter : Hidayah Dwi Nur. A
Editor : Andre

Membaca tidak harus dipaksa tetapi kesadaran kita sendiri dan kita menikmatinya.

BACA JUGA:Berantas Bullying, Mental Anak Bangsa Terjamin

Percakapan Bahasa Inggris

Bahasa tidak akan ada artinya jika tidak dipraktekkan dalam percapakan kita sehari-hari, bahasa akan cepat berkembang apabila kita menggunakannya.

Dalam conversation dengan orang lain dapat membantu kita untuk percaya diri, dapat membantu kita untuk belajar dari kesalahan, membantu kita belajar dari orang lain. 

BACA JUGA:Indonesia Darurat Kekerasan Anak dan Remaja

Mendengarkan Lagu Bahasa Inggris

Salah satu media yang cukup efektif supaya cepat menguasai bahasa Inggris adalah dengan membiasakan diri dan menyukai lagu-lagu dalam bahasa Inggris.

Kita juga bisa menyanyikan lagu tersebut.

Dengan mendengar lagu-lagu tersebut kita terbisa mendengar kata-kata dan kalimat dalam bahasa Inggris.

BACA JUGA:Dahsyatnya Menyambung Silaturrahim

Setelah kita mendengar diharapkan kita juga bisa menyanyikannya.

Selain kita merasa senang dengan lagunya kita juga secara tidak langsung belajar mengasah listening dan speaking kita.

Sehingga kemampuan bahasa Inggris kita akan bertambah.

Kuncinya adalah menyukai lagu-lagu bahasa Inggris, mendengarkannya, dan tidak merasa malu untuk menyanyikannya.

BACA JUGA:Peran Guru PAI Bekali Siswa Terhadap Sekolah Pada Nilai Ujian Praktek Agama

Kategori :