Kalian Wajib Tahu! Ini 5 Manfaat Ikan Bawal dan Juga Efek Sampingnya Jika Dikonsumsi Secara Berlebihan

Selasa 12-12-2023,15:04 WIB
Reporter : Sherli
Editor : Melina

ENIMEKSPRES.CO.ID - Ikan bawal atau colossoma macropomum adalah ikan bawal tawar yang gampang ditemui. 

Di balik harganya yang relatif terjangkau, ternyata ikan bawal merupakan beragam manfaat ikan bawal bagi kesehatan yang bisa Anda dapatkan. 

Berbagai kandungan nutrisi di dalamnya diketahui merupakan baik untuk menjaga kesehatan tulang hingga menurunkan berat badan. 

Rasanya yang enak yang manis dan gurih menjadikan ikan bawal sebagai salah satu ikan air tawar yang banyak diminati, ikan satu ini relatif murah dah mudah ditemukan. 

BACA JUGA:Ikan Salmon Jika Dikonsumsi Oleh Anak Sangat Banyak Manfaat, Salah Satunya untuk Perkembangan Otak

BACA JUGA:Jadikan Daun Kencur sebagai Lalapan, Dapatkan 7 Khasiat Baik untuk Tubuh

Manfaat Ikan Bawal bagi Kesehatan

Kandungan nutrisi pada ikan air tawar. Ikan bawal terdapat kalori dan beragam nutrisi, seperti kalsium, kalium, fosfor, zinc, vitamin A, vitamin B2, dan asam lemak omega 3.

Dikutip dari enimekspres.co.id dari berbagai sumber, ada 5 manfaat ikan bawal untuk kesehatan antara lain :

1. Meningkatkan daya tahan tubuh

Ikan bawal bermanfaat untuk meningkatkan daya tahan tubuh.  

Karena zinc memiliki berperan penting dalam mengaktifkan sel darah putih serta untuk menjaga sistem kekebalan tubuh. 

BACA JUGA:Rutin Mengkonsumsi Ikan Baung Bisa Mencerahkan Kulit, Kok Bisa? Yuk Simak Penjelasannya

BACA JUGA:Ibu Wajib Tahu, Berikut Ini Manfaat Menyanyikan Lagu Nina Bobo Pada Bayi

Ikan bawal juga kaya akan vitamin A yang dapat  meningkatkan imunitas tubuh.

Kategori :