Daun Seledri Bermanfaat untuk Menjaga Kesehatan Ginjal, Benarkah? Ini Penjelasannya
Daun seledri bermanfaat untuk menjaga kesehatan ginjal. Foto : OZI/ENIMEKSPRES.CO.ID--
BACA JUGA:Daun Seledri Memiliki 9 Manfaat Untuk Tubuh Yang Wajib Anda Ketahui
Cara mengonsumsi daun seledri:
Untuk mengurangi risiko efek samping, harap diperhatikan cara mengolah daun seledri untuk ginjal.
Cuci terlebih dahulu daun seledri hingga bersih, perlu diketahui bahwa seledri merupakan salah satu tanaman yang banyak mengandung pestisida.
"Jadi pastikan untuk mencuci daun seledri. Anda hingga bersih sebelum mengolahnya," saran Andreas.
BACA JUGA:9 Manfaat Daun Seledri yang Sangat Baik Untuk Kesehatan Tubuh
Selain itu, asupan daun seledri mentah harus dibatasi secara permanen karena risiko pembengkakan leher karena kandungan yodiumnya yang rendah.
Jika Anda sedang diet, sebaiknya kombinasikan sayuran ini dengan makanan lain, karena seledri memiliki kalori yang sangat rendah.
“Batasi asupan seledri 1 gelas per hari," tukasnya.
Itulah beberapa manfaat daun seledri untuk ginjal, dan semoga informasi ini bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: