Solusi Beras Mahal, Coba Atasi Dengan Konsumi Makanan Ini

Solusi Beras Mahal, Coba Atasi Dengan Konsumi Makanan Ini

Ilustrasi beras mahal. FOTO : Istimewa--

ENIMEKSPRES.CO.ID - Sudah sepekan lebih masyarakat kita tengah mengeluhkan mahalnya harga beras dipasaran. 

Hal itu cukup membuat masyarakat panik, dan kelimpungan karena harga beras tiba-tiba naiknya tidak kira-kira. 

Meskipun pemerintah juga tidak tinggal diam melihat situasi tersebut, dengan menggelar operasi pasar beras dengan harga subsidi. 

Namun, jika harga beras tetap mahal tentunya hal yang dilakukan itu tidak bisa menyelesaikan masalah yang dialami oleh masyarakat kalangan menengah kebawah.

BACA JUGA:Apakah Benar Bahwa Mengkonsumsi Nasi Dingin Lebih Aman bagi Penderita Diabetes? Simak Penjelasannya Disini

Mengutip dari berbagai sumber, banyak bahan makanan lain bisa menggantikan peran beras sebegai sumber karbohidrat selain nasi

Nah apa saja itu, berikut beberapa makanan alternatif pengganti nasi:

1. Sagu

Makanan pengganti peran nasi ini namanya Sagu, makanan pokok yang biasa di konsumi oleh masyarakat di kawasan Indonesia timur ini juga mengandung karbohidrat. 

Selain itu, sagu juga memiliki kandungan nutrisi yang amannya sama dengan beras merah, ubi jalar, dan gandum.

BACA JUGA:Mana Lebih Baik: Makan Nasi lalu Makan Buah atau Sebaliknya? Yuk Simak Biar Luas Wawasan 

Nah, Sagu ini juga tidak mengandung kadar gula yang berbahaya bagi tubuh. 

Sehingga Sagu cukup baik dikonsumsi oleh pengidap diabetes.

Biasanya, makanan Sagu ini diolah menjadi bubur atau dijadikan bahan campuran untuk membuat aneka makanan lain. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: