Bingung Sering Merasa Dikejar-Kejar Waktu? Ternyata, ini Penyebabnya yang Suka Diabaikan
Penyebab sering merasa dikejar-kejar waktu. Foto: Ilustrasi/qiwii.id--
ENIMEKSPRES.CO.ID - Meskipun waktu dalam sehari-semalam itu ada 24 jam tetapi tetap saja banyak yang merasakan sering dikejar-kejar waktu.
Termasuk kamu?
Ya, Perasaan ini tentu membuat seseorang merasa tidak nyaman hingga membuat kebingungan sendiri.
Sebab, setiap hari itu seseorang harus membagi waktunya antara bekerja, berkumpul bersama keluarga maupun orang terdekat hingga waktu istirahat.
BACA JUGA:Ketika Lelah Wajah Terlihat Kusam? Ini 6 Tips untuk Membuat Wajah Kembali Cerah dan Segar
Namun, akibat sering merasa kekurangan waktu dan seakan akan waktu itu mengejar kita.
Padahal, perasaan ini bisa diatasi dengan berbagai cara dan upaya seperti mengelola waktu.
Penyebab sering merasa kehabisan waktu setiap harinya. Foto: Ilustrasi/kitalulus.com--
Biasanya seseorang mengunakan sebagian waktunya 9 - 10 jam untuk bekerja belum lagi ditambah waktu diperjalanan.
Sedangkan untuk istirahat atau tidur idealnya setiap orang membutuhkan wkatu 8jam.
BACA JUGA:Bagaimana Cara Merawat Kulit Bayi Baru Lahir, Apakah Ada Cara yang Khusus? Begini Penjelasannya
Lantas bagaimana waktu untuk orang tersayang apabila waktunya telah dihabiskan untuk bekerja dan istirahat?
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: