7 Minuman Herbal untuk Meredakan Batuk Ringan, Salah Satunya dengan Teh Jahe

7 Minuman Herbal untuk Meredakan Batuk Ringan, Salah Satunya dengan Teh Jahe

Minuman herbal yang dapat meredakan batuk ringan. FOTO : Istimewa--

Selain itu, bahan ini juga melancarkan sinus, sehingga memudahkan pernapasan.

Anda dapat membuat teh dengan menambahkan daun pepermin segar ke dalam air mendidih, seduh selama kurang lebih 5 menit, dan saring sebelum diminum.

3. Teh Kembang Sepatu 

Minuman herbal obat batuk buatan sendiri yang ketiga adalah teh kembang sepatu.

BACA JUGA:Etika Batuk Agar Tak Sebar Virus pada Orang Lain

BACA JUGA:Ingin Otot Tubuh Anda Sehat? Minumalah Ramuan Herbal Air Rebusan Jagung

Teh ini terbuat dari bunga kembang sepatu.

Sebenarnya teh herbal ini sudah terkenal dan kaya akan vitamin C dan antioksidan.

Oleh karena itu, teh ini bisa menjadi obat batuk herbal yang meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan membantu Anda pulih lebih cepat dari gejala flu.

4. Teh Chamomile 

Minuman herbal buatan sendiri untuk meredakan batuk selanjutnya adalah teh kamomil.

BACA JUGA:Putik Nangka Ternyata Bisa Menjadi Obat Herbal Untuk Penyakit Biduran, Begini Cara Mengaplikasikannya

BACA JUGA:7 Tanaman Herbal Ini Dipercaya Dapat Meningkatkan Kecerdasan Otak dan Mempertajam Daya Ingat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: