Kerang Ternyata Baik untuk Kesehatan Otak, Begini Penjelasannya

Kerang Ternyata Baik untuk Kesehatan Otak, Begini Penjelasannya

Manfaat kerang untuk kesehatan otak. Foto : Istimewa--

ENIMEKSPRES.CO.ID - Banyak sekali jenis kerang yang ada, jika kita mengonsumsi kerang ada banyak sekali manfaat yang jarang sekali orang ketahui.

Kerang salah satu seafood yang banyak orang gemari, Kerang memiliki tekstur yang kenyal dan rasa yang lezat.

Adapun jenis kerang yang biasa dikonsumsi orang adalah:

BACA JUGA:Manfaat Yang Terdapat di Dalam Tanaman Serai, Serta Efek Samping Yang Ada

- Abalon adalah jenis kerang yang memiliki kandungan vitamin B5, vitamin K, vitamin E, dan fosfor yang cukup tinggi.

- Kerang hijau adalah jenis kerang yang sering disebut orang berbahaya karena mengandung kontaminan logam, tetapi masih banyak orang yang mengkonsumsinya dan aman-aman saja.

- Kepah, biasanya kerang ini diolah sebagai campuran tumisan sayuran.

- Kerang bambu biasanya dikonsumsi dengan cara dibakar dengan bumbu yang bercitarasa yang kuat.

BACA JUGA:Mengkonsumsi Lemon Tea Memang Banyak Khasiatnya, Tetapi Jangan Berlebihan, Ini Alasannya

- Tiram, daging yang gurih serta mengandung antioksidan yang tinggi.

- Kerang bulu, jenis kerang ini biasanya banyak dikonsumsi masyarakat karena cara pengolahannya yang tidak ribet dan harganya yang terjangkau.

- Kijing adalah salah satu jenis kerang yang dapat mencegah risiko osteoporosis serta baik untuk pertumbuhan tulang.

- Simping, selain dagingnya dikonsumsi masyarakat, ternyata cangkangnya pun sering digunakan untuk berbagai bentuk kerajinan.

BACA JUGA:Ini Cara Pakai Belimbing Wuluh untuk Hilangkan Rambut Memutih, Dijamin Jadi Hitam Permanen

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: