Binahong Terbukti Ampuh Obati Beragam Penyakit dan Sangat Baik Untuk Kesehatan! Lihat 5 Manfaatnya Disini
Manfaat binahong yang baik untuk kesehatan. FOTO : Istimewa--
BACA JUGA:Tips Sehat dan Enak Untuk Jantung Anda! Kalahkan Kolesterol Tinggi Dengan Satu Jenis Buah
BACA JUGA:Manfaat Air Jeruk Nipis untuk Tubuh, Diantaranya dapat Menjaga kesehatan Jantung dan Kulit
Dimana manfaat daun binahong bagi kulit adalah untuk mengatasi jerawat.
Daun binahong mampu mengurangi produksi minyak dan mengecilkan pori-pori wajah.
Sehingga dengan begitu, jerawat bisa dicegah dan diatasi. Dengan cara, daun binahong ditumbuk dan kemudian oleskan ke seluruh bagian wajah seperti masker.
Lalu kamu tunggu selama 10 menit dan bilas sampai bersih.
Kamu juga bisa merebus delapan lembar daun binahong, kemudian minum air rebusannya secara rutin setiap hari sampai kondisi jerawat mereda. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: