ENIMEKSPRES.CO.ID - Makanan khas Palembang bukan hanya pempek. Pernahkah kamu mencoba olahan berbahan ikan lainnya yang sangat identik dengan Palembang, Sumsel?
Ya Menu yang satu ini juga menjadi salah satu kuliner khas Palembang yang tidak boleh dilewatkan, makanan tersebut adalah Model Ikan.
Model ikan memiliki rasa asin gurih yang nikmat.
Jika kamu tertarik membuatnya, berikut resepnya untuk dicoba:
BACA JUGA:Danau Air Batu, Wisata di Banyuasin yang Cocok Dikunjungi untuk Melepas Penat
BACA JUGA:4 Tempat Wisata Sejarah di Palembang, Nomor 3 Lokasinya Tak Jauh dari Jembatan Ampera
Bahan
- 1 kg ikan tenggiri, haluskan
- 600 gram tepung tapioka atau tepung sagu
- 400 ml air
BACA JUGA:Kamu Wisata ke Sekitar Jembatan Ampera Palembang Tidak Cukup Waktu Sehari, Ini 5 Objeknya
- 2 sdm garam halus
- 1/2 sdm gula pasir
- 2 butir telur