Jumat Curhat Polsek Lawang Kidul Berlangsung di SMA Bukit Asam

Jumat Curhat Polsek Lawang Kidul Berlangsung di SMA Bukit Asam

Polsek Lawang Kidul mengadakan Jumat Curhat di SMA Bukit Asam Tanjung Enim. Foto : OZI/ENIMEKSPRES.CO.ID--

Kegiatan seperti ini sangat penting untuk membangun komunikasi yang baik antara aparat kepolisian dan masyarakat, khususnya generasi muda.

Dirinya juga menekankan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polres Muara Enim dalam mendekatkan diri kepada masyarakat dan meningkatkan pemahaman tentang hukum serta keamanan.

BACA JUGA:Jumat Curhat, Polres Muara Enim Serap Aspirasi Para Pedagang

BACA JUGA:Jumat Curhat, Upaya Mencari Solusi Terkait Kamtibmas oleh Polres Muara Enim

"Dengan adanya forum seperti Jumat Curhat, diharapkan akan tercipta lingkungan yang lebih aman dan harmonis di tengah masyarakat," ujarnya.

Dan kepada pelajar SMA Bukit Asam Tanjung Enim akan lebih memahami tentang pentingnya menjaga keamanan dan keselamatan, baik di sekolah maupun dalam kehidupan sehari-hari mereka.

"Kegiatan ini menjadi salah satu langkah nyata dalam upaya menciptakan generasi yang sadar hukum dan peduli terhadap sesama," tukasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: