Pemadaman Emergency: Berikut Wilayah Mati Lampu Dampak Kebakaran di Karang Asam Lawang Kidul

Pemadaman Emergency: Berikut Wilayah Mati Lampu Dampak Kebakaran di Karang Asam Lawang Kidul

Kebakaran di Karang Asam, Kecamatan Lawang Kidul menyebabkan dilakukannya pemadaman emergency listrik di 4 kecamatan dalam Kabupaten Muara Enim. Foto : Istimewa--

MUARA ENIM, ENIMEKSPRES.CO.ID - PT PLN ULP Muara Enim melakukan pemadaman emergency dampak dari terjadinya kebakaran di Karang Asam, Kecamatan Lawang Kidul, Kabupaten Muara Enim, Sumsel.

Pemadaman listrik tersebut terjadi di 4 kecamatan, yakni Lawang Kidul, Tanjung Agung, Panang Enim, dan Kecamatan Semende Darat Laut (SDL).

Manager PT PLN ULP Muara Enim, Irfan Maulana mengatakan, petugasnya telah berada di lokasi untuk memastikan kondisi listrik.

"Petugas kami di lokasi untuk memastikan kondisi aman, selanjutnya (listrik) bisa dioperasikan," jelas Irfan melalui Pando Wijaya, Rabu 7 Agustus 2024.

BACA JUGA:3 Unit Rumah di Wilayah Muara Enim Terbakar, Ternyata Ini Penyebabnya

BACA JUGA:Korsleting Listrik, 3 Rumah di Muara Enim Ini Hangus Terbakar

Berikut wilayah terdampak pemadaman emergency dampak kebakaran di Karang Asam:

1. Kecamatan Lawang Kidul 

- Pasar Tanjung Enim

- Tegal Rejo

BACA JUGA:2 Unit Rumah di Muara Enim Hangus Terbakar, Polisi Cari Tahu Penyebabnya

BACA JUGA:Diduga Korsleting Listrik, 1 Rumah Panggung di Muara Enim Hangus Terbakar

- Buluran Indah 

- Karang Asam 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: