Ratusan Dus Minuman Keras di Tanjung Enim Berhasil Diungkap Tim Gabungan dalam Razia Yustisi

Ratusan Dus Minuman Keras di Tanjung Enim Berhasil Diungkap Tim Gabungan dalam Razia Yustisi

Tim Gabungan melakukan Razia Yustisi dengan menyita ratusan botol minuman keras (miras) di Tanjung Enim, Kecamatan Lawang Kidul, Muara Enim, Sumsel. Foto : OZI/ENIMEKSPRES.CO.ID--

BACA JUGA:Pengunjung dan Pemandu Hiburan Malam di Gelumbang Diamankan Tim Operasi Yustisi, 2 di Antaranya Lagi Ngamar

"Peredaran minuman beralkohol telah berdampak pada masyarakat terutama anak-anak usia sekolah yang akan menimbulkan dampak negatif yang akan mengganggu Kamtibmas," tegas Musadeq.

Ke depan, masyarakat bisa membantu dengan cara memantau dan melaporkan jika di pemukimannya ada orang yang menjual atau mengedarkan minuman beralkohol atau minuman oplosan yang bisa merusak generasi muda dan menganggu Kamtibmas.

"Kami siap melakukan penertiban, apalagi sebentar lagi akan ada kegiatan Pilkada serentak, tentu diharapkan seluruh elemen masyarakat dapat menciptakan kondisi Muara Enim yang kondusif," imbuhnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: