Ada Tiang Patah di Desa Matas, PLN Muara Enim Lakukan Pemadaman Listrik di Wilayah Ini

Ada Tiang Patah di Desa Matas, PLN Muara Enim Lakukan Pemadaman Listrik di Wilayah Ini

PT PLN ULP Muara Enim lakukan pemadaman listrik karena ada tiang listrik patah di Desa Matas, Kecamatan Tanjung Agung, Kabupaten Muara Enim, Sumsel. Foto : PLN ULP Muara Enim--

Ada Tiang Patah di Desa Matas, PLN Muara Enim Lakukan Pemadaman Listrik di Wilayah Ini

MUARA ENIM, ENIMEKSPRES.CO.ID - PT PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Muara Enim, melakukan pemadaman listrik di beberapa wilayah di Kabupaten Muara Enim.

Pemadaman emergency ini lantaran ada tiang patah di Desa Matas, Kecamatan Tanjung Agung, Kabupaten Muara Enim, Sumsel.

Pemadaman listrik dilakukan hari ini, Rabu 22 Mei 2024 dengan durasi padam belum diketahui, melihat kondisi di lapangan.

Berikut wilayah terdampak pemadaman listrik:

BACA JUGA:Siap-siap, PLN Lakukan Pemadaman Listrik Hari Ini, Berikut Daerah Terdampak di Muara Enim

1. Kecamatan Tanjung Agung

- Desa Embawang

- Desa Tanjung Bulan

BACA JUGA:Listrik Sering Padam, Masyarakat Muara Enim Geruduk Kantor Bupati, Pj Bupati dan Manager PLN Diminta Mundur

- Desa Pagar Dewa

- Desa Paduraksa

- Desa Pandan Enim

BACA JUGA:Pemkab Muara Enim-PLN UID S2JB Sepakati Kerja Sama PLMD

2. Kecamatan Panang Enim

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: