3 Bahaya Penggunaan Antibiotik Secara Irasional Jika Dilakukan dengan Cara yang Salah, Apa Saja?

3 Bahaya Penggunaan Antibiotik Secara Irasional Jika Dilakukan dengan Cara yang Salah, Apa Saja?

Dampak berbahaya menggunakan antibiotik secara irasional jika dilakukan dengan cara yang salah. -Foto: Ilustrasi-Liputan6.com

ENIMEKSPRES.CO.ID - Setiap orang pasti tau dengan antibiotik sebab antibiotik dijuluki sebagai peluru ajaib dimana obat pembidik penyakit infeksi tanpa melukai diempunya badan.

Akan tetapi yang perlu anda ketahui jika antibiotik ini bukan obat segala penyakit.

Itu dikarenakan antibiotik tidak efektif menangani infeksi akibat virus, jamur, atau non-bakteri lainnya.

Antibiotik memiliki golongan yang memiliki keefektifan yang beragam dalam melawan suatu jenis bakteri yang ada.

BACA JUGA:Polisi Pantau Jual-Beli Antibiotik Covid-19 di Toko Daring

BACA JUGA:Ternyata Warna Tutup Botol Air Kemasan Ada Artinya, Umur Berapa Kamu Baru Tau? Yuk, Simak Informasinya

Antibiotik digolongkan beberapa jenis ada yang digolongkan hanya efektif membunuh bakteri positif.


Bahaya antibiotik untuk kesehatan. -Foto: Ilustrasi-Konimax

Dan ada juga yang membunuh bakteri negatif itu tergantung lokasi infeksi dan juga kemampuan antibiotik itu sendiri.

Dalam penggunaan antibiotik juga ada yang dimasukkan lewat mulut yang sangat mudah dan efektif jika langsung diminum sesuai dengan aturan yang dianjurkan.

Ada juga penggunaan antibiotik yang melalui infus untuk menangani kasus yang serius misalnya sakit tifus yang memiliki gejala mual dan muntah terus menerus.

BACA JUGA:Penyakit Ini Merebak Saat Musim Hujan, Kenali dan Cegah

BACA JUGA:Inginkah Anda Memiliki Tubuh yang Sehat dan Ideal? Kurangi Makan Nasi dan Perbanyak Sayur

Serta ada juga antibiotik yang langsung digunakan langsung didaerah yang sakit misalnya tetes mata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: