Begini Tips Memilih Jam Tangan Untuk Kaum Pria kalau Mau Tampil Keren dan Bergaya Seperti Mayor Teddy

Begini Tips Memilih Jam Tangan Untuk Kaum Pria kalau Mau Tampil Keren dan Bergaya Seperti Mayor Teddy

Begini Tips Memilih Jam Tangan Untuk Kaum Pria kalau Mau Tampil Keren dan Bergaya Seperti Mayor Teddy. Foto: ist--

Dan untuk jenis jam tangan yang digunakan untuk kebutuhan sehari-hari sebagai pelengkap yang terbiasa dipakai dalam keadaan apapun yang sesuai tentu saja adalah jam tangan santai.

5. Pilih Material Jam Tangan dengan Teliti

BACA JUGA:Ini Dia 4 Pilihan Jam Tangan Couple Original Terindah, Berikut Harganya

Jika sudah mengetahui kebutuhan jam tangan untuk apa, Anda bisa mulai mencari jam tangan di toko. 

Saat memilih jam tangan di toko, hal pertama yang harus diperhatikan adalah bahan yang digunakan pada jam tersebut.

Jam tangan berbahan karet dan stainless steel masih populer di pasaran karena ketahanan bahannya yang sangat baik. 

Namun ingat, pastikan jam tangan yang Anda beli terbuat dari bahan yang kuat dan berat agar memberikan kesan build quality yang baik. Pastikan jam tangan menggunakan bahan baja anti karat yang berkualitas.

BACA JUGA:Emang Boleh Keren Kayak Mayor Teddy? Ini 4 Model Jam Tangan Casio Original Terlaris untuk Pria dan Wanita

6. Pilih Lebar Tali Jam Sesuai dengan Pergelangan Tangan

Jika lingkar tali jam pas dengan pergelangan tangan Anda, sesuaikan juga lebar tali yang diinginkan. 

Pastikan lebar ukuran tali jam sesuai dengan  jam tangan agar tampilan lebih estetis.

Setelah Anda menentukan lebar tali yang tepat, pastikan juga bahan tali jam sudah tepat untuk digunakan. 

BACA JUGA:Jam Tangan Original Terlaris dari 3 Merek Ternama Casio, Seiko dan Alaxander Christie, 10 Rekomendasinya

Artinya, karena banyaknya bahan untuk tali jam, seperti kulit, rantai baja tahan karat, rantai karet, dan titanium, Anda perlu memastikan bahwa tali jam tersebut membuat jam tangan nyaman dipakai.

7. Pilih Kualitas Jam yang Teruji

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: