Membasmi Lipas di Dapur dan di Kamar Mandi Jangan Dipenyet! Itu Bakteri, Begini Cara yang Benar

Membasmi Lipas di Dapur dan di Kamar Mandi Jangan Dipenyet! Itu Bakteri, Begini Cara yang Benar

Inilah cara membasmi hama lipas yang sering masuk rumah dengan benar, yaitu menggunakan diterjen. Foto: Lis enimekspres/ist--

ENIMEKAPRES.CO.ID - Membasmi Lipas di Dapur dan di Kamar Mandi Jangan Dipenyet karena Itu Sumber Bakteri Jahat, Begini Cara yang Benar. 

Karena, kebanyakan orang kesal dengan hama lipas yang sering muncul di kamar mandi atau di dapur, kebanyak dibunuh, seperti diinjak, dipukul dan lain-lain hingga penyet. 

Padahal jelas bahwa cara itu bukan cara yang baik mengatasi hama lipas. 

Kenapa? Karena, menurut hasil penelitian ilmiah yang disimpulkan enimekapres.co.id dari berbagai sumber, ternyata di setiap tubuh lipas itu terdapat ratusan hingga ribuan bakteri jahat. 

BACA JUGA:Solusi Ampuh untuk Tanaman Kita! Ramuan Ini Efektif Membasmi Hama Ulat Patek

BACA JUGA:Pakai Daun Jeruk Nipis Aja, Hama Tikus Gak Berani Kembali ke Rumahmu, Ini Caranya

Dan, ternyata, sebagian besar bakteri jahat tersebut ada di dalam tubuh lipas, bukan diluar tubuh. 

Artinya, ketika lipas dibunuh dengan cara seperti diinjak, maka secara otomatis bakteri itu akan keluar dan menyebar. 

Potensi resikonya adalah menempel di kaki atau di alat yang digunakan untuk membunuh lipas tadi. 

Lebih jauh lagi, bakteri jahat itu bisa saja sewaktu-waktu berpindah ke tubuh manusia, penghuni rumah dan beresiko mengancam kesehatan seisi rumah.  

BACA JUGA:Usai Raih Penghargaan dari Kemenkes, PT SBS Berikan Pemahaman Peran Perusahaan dalam Mencegah Penyakit ATM

BACA JUGA:Cara Paling Efektif Mengatasi Sawit yang Baru Ditanam Agar Tidak Dimakan Hama Tikus Tanah

Tapi di satu sisi, hama lipas yang sering berada di dapur atau kamar mandi tidak boleh dibiarkan dan dianggap remeh. 

Apalagi jika sampai naik ke meja makan, lipas akan melepas bakteri jahat di bagian luar tubuhnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: