Selain Efektif Hitamkan Rambut, Ini 3 Manfaat Lain Minyak Kayu Putih yang Harus Kamu Tahu

Selain Efektif Hitamkan Rambut, Ini 3 Manfaat Lain Minyak Kayu Putih yang Harus Kamu Tahu

Minyak kayu putih efektif hilangkan uban dan hitamkan rambut. Foto : Istimewa--

Tentu saja jawabannya mungkin bergantung pada konsistensi Anda dalam menggunakan produk ini.

Lantas, bagaimana cara menghilangkan uban hingga ke akar dengan minyak kayu putih?

Daripada penasaran, simak pembahasan selengkapnya di artikel ini.

BACA JUGA:Mencari Sepeda Motor Listrik Mewah dengan Harga Terjangkau? Alessa Uno solusinya

BACA JUGA:Jangan Biarkan Tikus Masuk Rumah, Cara Mengusirnya Pakai Daun Jeruk Nipis dan Kulit Jeruk, Begini

Manfaat minyak kayu putih untuk rambut beruban

Sebelum membahas kegunaannya lebih detail.

Pertama, Anda perlu tahu apa saja manfaat minyak kayu putih untuk rambut? Baca artikel ini hingga habis ya:

BACA JUGA:3 Sepeda Motor Listrik Roda Tiga dari Antelope, Kamu Minat? Simak Sini Spesifikasi dan Harganya

BACA JUGA:Ingin Anak Laki-Laki Menjadi Percaya Diri dan Tangguh? Simak 8 Hal yang Perlu Dilakukan Ibu di Rumah

1. Merangsang pertumbuhan rambut baru

Manfaat minyak kayu putih untuk rambut beruban yang pertama adalah merangsang pertumbuhan rambut baru.

Pasalnya, produk ini mengandung minyak esensial yang membantu melancarkan sirkulasi darah di kulit kepala.

Selain itu, kandungan di dalamnya juga membantu meningkatkan kadar oksigen dan nutrisi sehingga mempercepat pertumbuhan rambut baru.

Hasilnya, rambut menjadi lebih sehat dan kuat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: