Kabupaten Muratara, Daerah Terjauh di Sumsel, Jaraknya 379 Km dari Palembang, Segini Penduduknya

Kabupaten Muratara, Daerah Terjauh di Sumsel, Jaraknya 379 Km dari Palembang, Segini Penduduknya

Wisata Danau Rayo di Kabupaten Muratara yang menjadi daerah terjauh di Sumsel. Foto : Facebook/Pesona Sriwijaya--

SUMSEL, ENIMEKSPRES.CO.ID - Kabupaten Muratara merupakan daerah terjauh di Sumsel.

Jarak Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) sejauh 379 kilometer (Km) jika dari Kota Palembang.

Kota Palembang sendiri merupakan ibukota dari Provini Sumsel.

Lalu, tahukah kamu berapa jumlah penduduk Kabupaten Muratara yang berbatasan langsung dengan Provinsi Bengkulu ini?

BACA JUGA:Palembang, Daerah Paling Strategis di Sumsel yang Terhubung dengan 3 Jalan Tol

BACA JUGA:Kenapa Pagaralam Jadi Daerah Tersepi di Sumsel? Ternyata Ini Alasannya

Ya, jumlah penduduk Muratara hanya sebanyak 192.369 jiwa.

Jumlah penduduk Muratara sendiri paling sedikit kedua.

Sedangkan penduduk terdikit pertama di Provinsi Sumsel ialah Kota Pagaralam, yakni hanya 145.266 jiwa.

Jumlah penduduk tersebut berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sumsel 2021 proyeksi Juni 2023.

BACA JUGA:Gaes, Gaji di Bawah UMK Minggir, 5 Daerah di Sumsel Ini Biaya Hidup Paling Tinggi

BACA JUGA:Ternyata Bukan Pagaralam, Ini Daerah Penghasil Kopi Terbesar di Sumsel, Jaraknya 307 Km dari Palembang

Sebagai informasi, bahwa Provinsi Sumsel sendiri mempunyai daerah terjauh dari Kota Palembang.

Kota Palembang merupakan ibukota dari Provinsi Sumsel.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: