4 Provinsi di Pulau Sumatera dengan Angka Kemiskinan Tertinggi, Bahkan Masuk Provinsi Termiskin di Indonesia

4 Provinsi di Pulau Sumatera dengan Angka Kemiskinan Tertinggi, Bahkan Masuk Provinsi Termiskin di Indonesia

Provinsi di Pulau Sumatera dengan Angka Kemiskinan Tertinggi. Foto : Istimewa--

BACA JUGA:Indah Tapi Terlarang, Inilah 5 Tempat Tak Boleh Dikunjungi di Pulau Sumatera, Nomor 4 Ada di Banyuasin

Termasuk jejak sejarah tentang nama.

Kembali ke soal nama-nama lain Pulau Sumatera, dikenal dengan Bumi Andalas.

Sejarawan meyakini, Andalas itu adalah nama pohon atau nama tumbuhan.

Alasannya karena di pulau ini terlalu banyak pohon atau tumbuhan rindang pada masanya.

BACA JUGA:5 Suku Unik dan Misterius di Indonesia, Nomor 1 dan 2 Terdapat di Pulau Sumatera

Tapi sebagian lagi mengatakan bahwa Andalas itu adalah nama satu pohon saja.

Selain dikenal Bumi Andalas, artsandculture.google.com menyebut Pulau Sumatera juga diketahui bernama Pulau Percha.

Selain bernama Pulau Percha, Pulau Sumatera disebut pula Pulau Swarna Dwipa.

Selanjutnya, dalam prasasti Padang Roco tahun 1286 ditemukan pahatan bertuliskan swarnnabhūmi dan bhūmi mālayu.

BACA JUGA:Miliki Panorama Indah, Inilah 3 Danau Terbesar di Pulau Sumatera, Asyik untuk Wisata Lho!

Kedua nama terakhir ini digunakan untuk menunjukkan atau penyebutan nama lain dari Pulau Sumatera.

Di sisi lain, tertuang di naskah Negarakertagama yang diyakini sudah ada sejak abad ke-14 Pulau Sumatera disebut juga Bumi Malayu. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: