Daihatsu Sigra Vs Toyota Calya ‘Si Anak Kembar’ yang Laris di Pasaran, Mana Lebih Baik?
Daihatsu Sigra Vs Toyota Calya ‘Si Anak Kembar’ yang Laris di Pasaran. Foto : Istimewa--
Jika di head to head antara Daihatsu Sigra vs Toyota Calya untuk seri paling tingginya, wajar jika Toyota Calya masih lebih unggul.
Dari sisi desain, Toyota Calya tampak lebih elegan dengan paduan warna hitam dan dark brown.
BACA JUGA:Apakah Mobil Daihatsu Sigra Cocok untuk Mahasiswa? Berikut 4 Rekomendasinya
BACA JUGA:Pecinta Otomotif Harus Tahu, Ini Sejarah Isuzu Panther, Mobil dengan Julukan Rajanya Diesel
Bagian dashboard juga tampak menawan dengan desain multilayer.
Segi kenyamanan, Toyota Calya juga lebih unggul.
Mobil ini sudah dilengkapi dengan 7 headrest sedangkan Daihatsu Sigra hanya 6.
BACA JUGA:Waspada! Ban Serep Daihatsu Sigra Rawan Lepas, Begini 3 Cara Mengatasinya
BACA JUGA:Istimewa! Harga Mobil Bekas Isuzu Panther Masih Meroket, Dibenderol Segini
Jok dari Toyota Calya juga terasa lebih nyaman untuk semua penumpang.
Untuk varian tertinggi, kedua mobil ini sama-sama memiliki head unit yang mumpuni dengan 2DIN Touchscreen.
Tapi Toyota Calya lebih unggul dengan adanya fitur audio steering switch.
BACA JUGA:Daihatsu Sigra Termasuk Jenis Mobil Apa? Berikut 6 Macam Mobil Daihatsu, Simak Lengkap di Sini
BACA JUGA:Gandeng ‘Panther Mania’ Edukasi Masyarakat Tertib Berlalu Lintas, Gubernur Sumsel Sampaikan Ini
Mesin dan Fitur Penunjang
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: