Petani Sawit Harap Rencana Harga Acuan CPO Berdampak Positif ke Harga TBS

Petani Sawit Harap Rencana Harga Acuan CPO Berdampak Positif ke Harga TBS

Mulai Juni 2023 mendatang, harga sawit RI tidak lagi diatur oleh Malaysia. Foto : DOK/ENIMEKSPRES.CO.ID--

BACA JUGA:Mulai Juni 2023, Harga Sawit RI Tidak Lagi Diatur Malaysia

Indonesia sebagai produsen minyak sawit terbesar di dunia, kata Rudi, justru tidak memiliki harga acuan sendiri.

“Bahkan komoditi karet dan kopi kita masih memakai harga acuan negara lain, saat ini harga acuan yang sudah dimiliki Indonesia sendiri baru pada komoditas timah saja,” ungkapnya.

Sebab itu Rudi berharap, dengan segala kewenangan yang dimiliki Indonesia bisa menentukan harga CPO, Karet, dan Kopi melalui bursa berjangka lokal.

“Dengan demikian mandat Undang-Undang Nomor 32 tentang Perdagangan Berjangka Komoditi yang sudah diterbitkan pada tahun 1997 dapat terwujud di tahun ini,” tandas Rudi. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: