BACA JUGA:Tiga Bahan Alami Ini Ampuh Membuat Kulit Wajah Glowing dan Cerah Dalam Waktu Singkat
Disamping itu, kandungan vitamin C melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas.
Kandungan tersebut juga dapat membantu memperkuat sistem kekebalan tubuh.
Sistem kekebalan yang kuat bisa membantu tubuh melawan perkembangan sel kanker.
BACA JUGA:Wajah Glowing Mulus Bebas Flek Hitam dan Kerutan dengan Daun Salam
9. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Semangka mengandung vitamin C dan antioksidan yang bisa membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
10. Menjaga kesehatan ginjal
Kandungan air yang tinggi pada semangka dapat membantu mempercepat pengeluaran racun dari tubuh melalui urin, sehingga menjaga kesehatan ginjal.
11. Sumber antioksidan untuk tubuh
Buah semangka juga mengandung likopen, senyawa yang memberikan warna merah pada buahnya.
Likopen ialah sejenis antioksidan yang dapat melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan oksidatif yang terjadi akibat radikal bebas.
Antioksidan tersebut turut pula dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung, beberapa jenis kanker, dan penyakit degeneratif lainnya.
BACA JUGA:10 Cara Mengecilkan Pori-Pori Wajah Secara Alami, Cepat dan Aman Agar Kulit Wajah Glowing
12. Menghidrasi tubuh dengan baik