3 Tradisi Sumatera Selatan Ini Wajib Dilestarikan, Apa Saja? Simak di Sini

Senin 19-12-2022,15:34 WIB
Reporter : Andre
Editor : Andre

Selama acara makan bersama, mereka juga ada yang memainkan alat musik yang dimainkan oleh kaum perempuan seperti harmonika, gambus, gendang, genggong, rebana, biola, dan lain-lain.

Makan bersama biasanya dilakukan di tempat sunyi atau hutan kecil yang tidak jauh dari tepian Sungai Musi, Sungai Ogan maupun anak sungai yang berada di Kota Palembang Sumatera Selatan.

Itulah penjelasan singkat tentang 3 tradisi Sumatera Selatan (Sumsel) yang wajib untuk dilestarikan. (*)

Kategori :