3.844 Peserta Ikuti Seleksi PPPK Muara Enim

Peserta tes seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di gedung Sepak Takraw GOR Pancasila Muara Enim. Foto : OZI/ENIMEKSPRES.CO.ID--
"Alhamdulilah, pengawasan Badan Kepegawaian Nasional (BKN) Regional VII Palembang mensupport, gedungnya bagus, parkir luas, dan sudah memiliki alat sendiri serta tenaga-tenaga dari kita sudah berpengalaman," jelasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: