KPU Muara Enim Pastikan Badan Adhoc Tertib Administrasi Keuangan

KPU Muara Enim Pastikan Badan Adhoc Tertib Administrasi Keuangan

KPU Muara Enim menggelar Bimtek Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Dana Hibah Bagi Badan Adhoc pada Pilkada 2024. Foto : KPU Muara Enim--

Begitupun dari PPS, meliputi Ketua, Sekretaris, dan Bendahara.

"Masing-masing 3 orang di tingkat kecamatan maupun desa," bebernya.

BACA JUGA:KPU Muara Enim Mulai Laksanakan Seleksi PPK

BACA JUGA:PPS Keluhkan Honor Belum Dibayar Selama 2 Bulan, Ini Kata Ketua KPU Muara Enim

Karena pesertanya banyak, maka pelaksanaan dilakukan 2 gelombang, yakni di gelombang pertama ada 12 Kecamatan sebanyak 420 peserta yang dilaksanakan 11-13 agustus 2024.

"Gelombang kedua ada 10 kecamatan dengan 411 peserta pada pada 13-15 Agustus 2024," pungkasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: