Punya Masalah dengan Bau Badan? Jangan Khawatir, Ini 8 Cara untuk Mengatasinya

Punya Masalah dengan Bau Badan? Jangan Khawatir, Ini 8 Cara untuk Mengatasinya

Ilustrasi cara mengatasi bau badan. FOTO : Freepik--

6. Berhenti merokok

Nikotin yang terkandung di dalam rokok dapat meningkatkan suhu tubuh, membuat kelenjar keringat bekerja dengan lebih keras jika dibandingkan dengan mereka yang tidak merokok, serta dapat mempercepat detak jantung.

BACA JUGA:Lalat Benci Aromanya! 3 Bahan Dapur Ini Efektif Cegah Lalat Hinggap di Meja Makan

Dengan menghentikan kebiasaan merokok, dapat mengurangi risiko ketiak basah secara berlebihan dan dapat menciptakan kesehatan secara menyeluruh.

7. Menggunakan sabun antibakteri

Anda bisa mencoba menggunakan sabun antibakteri, agar dapat mengatasi permasalahan pada bau badan.

Karena sabun ini efektif untuk membunuh bakteri yang dapat menyebabkan bau badan jika dibandingkan dengan sabun biasa.

Sangat direkomendasikan bagi Anda yang memiliki masalah pada bau badan.

BACA JUGA:Terhindari Aroma Makanan Tercampur, Begini Sebaiknya Mengatur Penempatan Makanan di Kulkas

8. Kurangi makan dan minuman yang dapat memicu keringat berlebihan

Ada beberapa makanan dan juga minuman yang dapat menyebabkan tubuh mengeluarkan keringat yang berlebihan, seperti makanan yang pedas dan asin.

Makanan ini dapat merangsang produksi keringat yang berlebihan serta dapat mempengaruhi proses buang air kecil. 

Itulah beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk mengatasi permasalahan pada bau badan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: