Ingin Mencerahkan Kulit Wajah Pria Secara Alami? Gunakan 3 Cara di Bawah ini, Buktikan Hasilnya!
Cara Mencerahkan Kulit Wajah Pria Secara Alami. FOTO:IST--
1.Dengan Menggunakan Madu dan Susu
BACA JUGA:5 Manfaat Jagung untuk Kesehatan yang Lebih dari Sekadar Lezat
Madu dan susu memang dari dahulu telah terbukti dalam hal kesehatan kulit.
Cara memutihkan wajah pria yang pertama adalah dengan menggunakan madu, karena di dalam kandungan madu sangat efektif untuk mencerahkan serta mengatasi pigmentasi, dan juga dapat digunakan untuk memudarkan bekas luka dan juga jerawat.
Susu merupakan sumber protein yang sangat penting untuk mencerahkan kulit.
Karena kandungan yang ada pada susu dapat mengangkat sel kulit mati dan juga merangsang sel untuk pembentukan lapisan kulit yang baru agar dapat terlihat lebih cerah dan juga sehat.
BACA JUGA:5 Manfaat Nanas untuk Kesehatan Wajah, Nomor 4 Tak Terduga
Caranya adalah mencuci wajah menggunakan susu pada malam hari, ini biasanya dilakukan oleh artis pria korea sehingga kulit mereka terlihat cerah alami.
Anda juga dapat menggunakan larutan madu dan susu untuk membersihkan wajah.
Anda dapat lakukan bersihkan terlebih dahulu wajah menggunakan sabun muka, lalu campur sedikit madu murni dan juga susu full cream tawar, setelah itu celupkan kapas pada larutan tadi, usapkan pada seluruh wajah lalu diamkan selama ½ jam kemudian bilas wajah menggunakan air dingin.
Yang harus anda ingat adalah madu yang dipakai adalah madu organik murni.
BACA JUGA:Ini Dia 8 Manfaat Sayur Pakis untuk Kesehatan, Nomor 6 Cocok Bagi yang Lagi Program Diet
2.Dapat Menggunakan Jeruk Nipis
Jeruk nipis juga dipercaya dapat memutihkan wajah pria, karena jeruk nipis memiliki kandungan vitamin C yang tinggi.
Jeruk nipis juga berkhasiat dapat mencerahkan kulit secara alami.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: