Gigi Kuning Bikin Nggak PD? Ketahuilah Ini 6 Penyebab dan Cara Mengatasinya, Gigi Jadi Kembali Putih

Gigi Kuning Bikin Nggak PD? Ketahuilah Ini 6 Penyebab dan Cara Mengatasinya, Gigi Jadi Kembali Putih

Ilustrasi gigi kuning yang dapat membuat rasa percaya diri berkurang. FOTO : Istimewa--

Dan juga anda sering-sering minuman air putih dan juga berkumur agar dapat menghindari perubahan warna pada gigi.

BACA JUGA:Benarkah Pasta Gigi Bisa Menghilangkan Komedo? Ini Jawabannya

2. Merokok

Biasanya orang perokok apalagi yang sudah kecanduan parah biasanya warna giginya lebih gelap dari orang pada umumnya.

Ini disebabkan karena adanya kandungan nikotin yang ada pada tembakau tersebut.

Penggunaan tembakau apalagi dalam bentuk rokok jika digunakan cukup lama akan membahayakan paru-paru, itu disebabkan karena nikotin yang masuk ke paru-paru, dan menyebabkan gigi menjadi kuning.

BACA JUGA:Cara Alami Menghilangkan Komedo, Cukup Pakai Pasta Gigi di Rumah, Yuk Cobain

3. Kurangnya menjaga kebersihan gigi

Kebersihan gigi yang kurang memang faktor utama untuk warna gigi yang kuning.

Sebaiknya memang anda harus rutin menggosok gigi anda minimal 2x sehari setelah sarapan dan sebelum tidur.

Itu adalah anjuran dari dokter yang memang ditanamkan sejak dini, dan 6 bulan sekali sebaiknya periksa gigi anda ke dokter gigi untuk mencegah adanya kerusakan pada gigi anda.

BACA JUGA:Cara Alami Menghilangkan Komedo, Cukup Pakai Pasta Gigi di Rumah, Yuk Cobain

4. Adanya penyakit tertentu yang diidap

Kadang memang ada beberapa penyakit yang dapat menyebabkan perubahan warna pada gigi.

Pada kasus ini orang yang mengalami gangguan hati, gangguan makan, gangguan metabolism atau kurangnya kalsium juga dapat memicu perubahan warna gigi tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: