Ciplukan dan Pokak, 2 Tanaman yang Sama-sama Punya Khasiat untuk Kesehatan dan Tumbuhnya Sembarangan

Ciplukan dan Pokak, 2 Tanaman yang Sama-sama Punya Khasiat untuk Kesehatan dan Tumbuhnya Sembarangan

Ciplukan dan Pokak, 2 tanaman yang punya banyak khasiat untuk kesehatan dan tumbuhnya sembarangan. Foto : Istimewa--

ENIMEKSPRES.CO.ID - Walaupun tumbuhnya sembarangan, namun ciplukan dan pokak sama-sama punya khasiat luar biasa untuk kesehatan.

Ya, kedua jenis tanaman ini sejak dulu sudah dikenal untuk menyembuhkan atau mencegah berbagai penyakit pada manusia.

Untuk mendapatkan kedua tanaman ini tidaklah sulit.

Itu karena tumbuhnya tad sembarangan.

BACA JUGA:Daun Tanaman Rempah Ini Ternyata Bisa Redakan Jerawat dan Buat Wajah Halus Lho!

Kamu penasaran dengan khasiat luar biasa ciplukan dan pokak?

Yuk simak penjelasannya secara lengkap di bawah ini.

Khasiat luar biasa dibutuhkan tubuh untuk kesehatan dari tanaman ciplukan dan pokak meskipun 2 tanaman ini paling sering diabaikan. 

Banyak jenis penyakit umum diderita masyarakat bisa diobati atau dicegah oleh ciplukan dan pokak.

BACA JUGA:Sering Dikira Mistis, Ternyata Tanaman Bunga Ini Berkhasiat Mengobati Asma dan Malaria

Sebelum mengetahui lebih lanjut mengenai khasiat dan manfaatnya bagi tubuh, baiknya pahami dulu bahwa yang diambil dari tanaman pokak adalah buahnya. 

Tapi kalau ciplukan yang paling banyak khasiatnya adalah dari sisi daunnya, meski buahnya juga ada manfaatnya. 

Mengenai khasiat atau manfaat bagi kesehatan itu sudah tak terbantahkan karena diperkuat oleh penilitian ilmiah. 

Tapi mirisnya, kedua tanaman ini sama-sama sering disia-siakan bahkan dibasmi karena dianggap gulma.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: