Ternyata Menyeruput Kopi Robusta Baik untuk Kesehatan, Yuk Simak Biar Makin Pintar

Ternyata Menyeruput Kopi Robusta Baik untuk Kesehatan, Yuk Simak Biar Makin Pintar

Minum kopi robusta baik untuk kesehatan. Foto: ozzi/enimekspres--

ENIMEKSPRES.CO.ID - Kalau bercerita atau berdiskusi tentang kopi memang tidak akan ada habisnya.

Itu karena menyeruput kopi robusta banyak manfaatnya bagi tubuh sehingga baik untuk kesehatan

Namun sebelum membahas manfaat kopi, ada baiknya kita mengetahui apa itu kopi dan khususnya Kopi Robusta.

Kopi Robusta merupakan keturunan dari beberapa jenis tanaman kopi khususnya Coffea Canephora.

BACA JUGA:Efek Minum Kopi Apa Bisa Bikin Sakit Kepala? Ini Penjelasannya

BACA JUGA:Mencuci Rambut dengan Kopi Dapat Menghilangkan Uban dan Menebalkan Rambut, Yuk Cari Tahu!

Kopi Robusta dapat tumbuh dengan baik pada ketinggian 400 hingga 700 meter di atas permukaan laut, suhu 21 hingga 24°C, dengan 3 hingga 4 bulan kemarau berturut-turut dan 3 hingga 4 musim hujan berturut-turut.

Kopi Robusta merupakan jenis kopi yang ditemukan pada tahun 1870-an, tumbuh liar di Negara Kongo. 

Sekitar 26% perdagangan Kopi Robusta dunia terdiri dari biji kopi.

Saat ini Kopi Robusta ditanam terutama di Afrika Barat dan Asia Tenggara. Robusta merupakan pohon yang tumbuh di dataran rendah. 

BACA JUGA: Waduh, Habis Minum Kopi Mata Melek Terus, Ternyata Begini Cara Hilangkan Efek Kopi Agar Cepat Tidur

BACA JUGA:Ternyata Kopi Juga Menyehatkan Rambut dan Cegah Kerontokan

Tanaman ini lebih tahan terhadap kelembaban dan penyakit dibandingkan Kopi Arabika.

Kopi Robusta matang dalam separuh waktu Kopi Arabika dan dapat menghasilkan buah ceri hampir dua kali lebih banyak.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: