Kenapa Tanaman Jeruk Nipis dan Pohon Salam Mesti Diutamakan di Pekarangan Rumah?

Kenapa Tanaman Jeruk Nipis dan Pohon Salam Mesti Diutamakan di Pekarangan Rumah?

Tanam jeruk nipis dan pohon salam di pekarangan rumah karena memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Foto: ist/doc enimekspres--

BACA JUGA:Jangan Biarkan Wajah Jadi Tua, Pakai Campuran Air Mawar dan Jeruk Nipis Agar Tetap Awet Muda Berasa 20 Tahunan

Daun salam juga efektif menyehatkan jantung.     

Begitu pula dengan tanaman jeruk nipis yang memiliki 1001 manfaat baik untuk kesehatan maupun bukan untuk kesehatan.

Banyak yang bisa diambil dari tanaman jeruk nipis terutama dari buah dan daunnya. 

Berikut beberapa manfaat bisa didapat dengan adanya tanaman jeruk nipis di pekarangan rumah ialah: 

BACA JUGA:5 Manfaat Minum Air Rebusan Daun Salam untuk Kesehatan Tubuh

- Sebagai Penyaring Udara. 

Pohon jeruk nipis memiliki banyak sekali daun sehingga sudah pasti udara di pekarangan rumah akan menjadi sejuk. 

Kalau di musim kering seperti saat ini, tanaman tersebut dapat berfungsi sebagai penyaring debu yang beterbangan agar tidak sampai masuk rumah.

Di samping sebagai penyaring debu dan menjaga udara tetap sejuk, pekarangan rumah juga akan terlihat lebih indah. 

 BACA JUGA:4 Manfaat Daun Salam Bakar untuk Kesehatan, Simak di Sini

- Daun Jeruk Nipis Tinggal Petik

Kalau ada tanaman jeruk nipis di pekarangan rumah, tidak susah mencari daun jeruk nipis. 

Apalagi seperti disinggung di atas, untuk mendapatkan daun jeruk nipis yang segar di perkotaan agak sulit. 

Tapi jika di depan rumah ada, maka tentu saja akan memudahkan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: