Ini Bahaya Rambut Sering Dicat, Kalau Mau Hilangkan Uban Pakai Belimbing Wuluh Aja

Ini Bahaya Rambut Sering Dicat, Kalau Mau Hilangkan Uban Pakai Belimbing Wuluh Aja

Sering menggunakan cat rambut malah berbahaya. Foto: enimekspres--

ENIMEKSPRES.CO.ID – Terlalu banyak efek samping berbahaya jika rambut sering dicat dengan maksud untuk menghilangkan uban.

Padahal uban itu bisa dihilangkan hanya dengan menggunakan bahan alami, salah satunya menggunakan buah belimbing wuluh.  

Meski di luaran sana banyak dijual cat rambut yang berfungsi untuk menghitamkan, tapi secara medis tidak direkomendasikan.  

Apalagi jika cat rambut itu sifatnya permanen, maka sudah dapat dipastikan akan berbahaya. 

BACA JUGA:Belimbing Wuluh Atasi Uban dan Buat Rambut Hitam Alami, Seperti Ini Cara Pakainya

BACA JUGA:Gak Mau Beruban di Usia Muda? Konsumsi Makanan Ini Saja

Kenapa? Karena kandungan kimiawinya pasti tinggi, sekalipun benar ampuh menghitamkan rambut. 

Efek samping berbahaya pada rambut yang terlalu sering dicat sperti iritasi pada bagian kulit kepala, alergi hingga kerusakan pada rambut. 

Kenapa bisa merusak rambut? Karena kandungan kimiawinya dapat masuk hingga ke akar melalui kulit. 

Kalau sudah begitu maka rambut menjadi rapuh, sangat mudah rontok dan terasa lebih kasar. 

BACA JUGA:Uban Hilang Sampai Akar Hanya Modal Belimbing Wuluh, Begini Cara Hitamkan Rambut Secara Alami

BACA JUGA:Emang Bisa Belimbing Wuluh Hilangkan Uban Tanpa Dicat Rambut? Bisa Dong, Ini Caranya

Lebih jauh lagi terlalu sering menggunakan cat rambut bisa berakibat pada kerusakan sistem syaraf. 

Itu karena di dalam cat rambut tersebut ada kandungan timbal asetat yang bisa meresap melalui kulit kepala hingga lama kelamaan akan merusak syaraf dan otak. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: