5 Negara dengan Cadangan Panas Bumi Terbesar di Dunia, Nomor 2 Kamu Pasti Kaget

5 Negara dengan Cadangan Panas Bumi Terbesar di Dunia, Nomor 2 Kamu Pasti Kaget

Indonesia jadi negara nomor dua dengan cadangan panas bumi terbesar di dunia. Foto : dpmptsp.bantenprov.go.id--

ENIMEKSPRES.CO.ID - Tidak banyak Negara di dunia ini yang menyimpan cadangan panas bumi.

Padahal, potensi panas bumi sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia, misalnya sebagai pembangkit tenaga listrik.

Sumber panas bumi ada di dalam kerak bumi, temperatur di dalamnya sangat panas.

Meski belum dapat diukur secara pasti tingkat panasnya, tapi para ahli sudah dapat memperkirakan suhu panasnya antara 4.400 hingga 6.000 derajat celcius.

BACA JUGA:Oh Ternyata! Cadangan Panas Bumi di Sumsel hanya Ada di 2 Kabupaten Ini

BACA JUGA:Pembatasan Pembelian BBM Subdisi Dinilai Tidak Efektif, Ini Alasannya

Suhu yang panas itulah kini oleh para ilmuan dimanfaatkan sebagai pembangkit tenaga listrik.

Keunggulan yang paling mudah didapat dari pengolahan panas bumi menjadi tenaga listrik ini adalah gas buangnya yang minim, hingga ramah lingkungan.

Atau dengan kata lain, emisi gas buang dari hasil pembakaran sangat rendah sehingga tidak mencemari udara dan lingkungan.

BACA JUGA:PLTP Lumut Balai Unit 2 Disiapkan Back Up Listrik Pulau Sumatera

BACA JUGA:Truk Angkut Ubi Terbakar di Gelumbang Karena Korsleting Listrik, Ini Tanda-tanda Korsleting Pada Mobil

Berikut 5 negara dengan cadangan panas bumi terbesar di dunia: 

1. Amerika Serikat

Berdasarkan data ThinkGeoEnergy, cadangan panas bumi Amerika Serikat mencapai 3.715 MW.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: