BRI Bantu Mitra Pedagang Jual Produk Secara Online

Senin 18-11-2024,14:04 WIB
Reporter : Citra
Editor : Andre

Nasabah dan pegawai BRI pun akan diarahkan untuk berbelanja di aplikasi ini.

BACA JUGA:Mudahnya Bayar Obat di Instalasi Farmasi dengan BRImo

BACA JUGA:Program CSR BRI, Tidak Hanya Bantu Pelatihan Keterampilan, Namun Juga Modal Usaha

Cara bergabungnya cukup mudah, yang terpenting pedagang di pasar ini, tidak perlu deposit tapi harus punya rekening BRI dan aplikasi Brimo.

Transaksinya melalui aplikasi tersebut.

Keunggulan Brimo seperti transaksi tanpa kartu.

Dengan aplikasi tersebut dapat melakukan transaksi tanpa menggunakan kartu ATM fisik.

BACA JUGA:KPR BRI Property Expo 2024 Berikan Kemudahan dan Keuntungan Maksimal Bagi Calon Nasabah

BACA JUGA:Layanan Digital dan Inovasi KUR Primadona Nasabah BRI Lubuklinggau

Juga bisa transaksi lintas negara atau internasional.

Pembayaran QR pada berbagai merchant.

Bisa mengatur manajemen keuangan baik pengeluaran dan pemasukan dengan mudah.

Disamping itu, aplikasi ini juga memiliki keamanan tinggi, karena jika salah memasukan user name atau password lebih tiga kali bisa terblokir secara otomatis.

BACA JUGA:Peran Agen BRILink Dekatkan Akses Perbankan Bagi Masyarakat di Kabupaten Rejang Bengkulu

BACA JUGA:Bekali Peserta dengan Keterampilan dan Pengetahuan, BRI Peduli Berdayakan Eks Pekerja Migran Indonesia (PMI)

BRImo juga dapat login cepat dengan menggunakan teknologi pemindai fingerprint (sidikjari) atau face id.

Kategori :