6. Sambal serbuk ikan asap
7. Sambal bajak
BACA JUGA:3 Macam Resep Olahan Ayam yang Sangat Menggugah Selera, Yuk Cobain!
BACA JUGA:Pecinta Telur Wajib Tau! ini Beragam Manfaat Telur Untuk Kesehatan Tubuh
Sambal ini berasal dari jawa timur ataupun jawa tengah, rasa sambal bajak adalah pedas manis, dan juga menggunakan cabai merah besar dan cabai keriting sehingga warnanya merah pekat sekali.
Sambal ini disajikan dalam keadaan ditumis yang sudah matang.
8. Sambal terasi
Sambal ini dicampur dengan terasi, tetapi sebagian orang tidak menyukai terasi tersebut.
BACA JUGA:Pasti Bikin Ngiler, Ini 5 Sambal Buah Khas Ogan Ilir yang Patut untuk Dicoba
BACA JUGA:Ingin Makan Ayam Crispy Seperti di KFC? Bikin Sendiri Saja, ini Resepnya
9. Sambal matah
Sambal matah berasal dari bali dimana sambal tersebut bukan diuleg melainkan diiris-iris.
Cara membuatnya juga gampang cukup siapkan Cabai merah, bawang merah, bawang putih, serai, daun jeruk limau, garam dan minyak dicampur menjadi satu untuk membuat sambal matah khas Bali ini.
10. Sambal dabu-dabu
BACA JUGA:Harga Cabai Keriting di Muara Enim Makin Pedas, Pedagang Jual Rp100 Ribu Per Kg
BACA JUGA:Dibalik Rasanya yang Pedas, Ternyata Cabai Bermanfaat Bagi Kesehatan Tubuh