30 Unit Motor Sudah Dicuri oleh Komplotan Lintas Kabupaten, Pelakukanya Ada Anak di Bawah Umur

Selasa 13-02-2024,08:28 WIB
Reporter : ozzi
Editor : Mukhlis

BACA JUGA:Nih 2 Tampang Pencuri Sapi Milik Warga Lawang Kidul

BACA JUGA:Daerah Ini Rawan Pencurian Kendaraan Bermotor, Ini yang Dilakukan Pemkab

Setiba di lokasi kejadian tepatnya di depan teras rumah yang berada di depan SMKN 1 Desa Talang Taling, Kecamatan Gelumbang, Kabupaten Muara Enim, para pelaku berbagi peran. 

Alpin dan Padila bertugas mendekati satu unit Sepeda Motor Honda Beat warna Merah Hitam BG 2793 DAR atas nama milik Aidah Firtiyani. 

Sedangkan Alpin bertugas yang melakukan eksekusi dengan menggunakan kunci letter Y. 

Setelah motor berhasil dirusak kuncinya kemudian langsung disorong dengan dibantu oleh Padila dan Elpan yang sudah menunggu di pinggir jalan sambil mengawasi keadaan sekitar saat rekannya melakukan pencurian sepeda motor milik korban. 

BACA JUGA:Buron 10 Hari, Tim Lakid Polsek Lawang Kidul Akhirnya Tangkap 3 Komplotan Pencuri Sapi

BACA JUGA:Polsek Rambang Tangkap Pencuri Baterai BTS, Tuh Orangnya

Setelah berhasil melakukan pencurian para pelaku langsung kabur ke arah Kabupaten Lahat. 

Atas kejadian tersebut korban mengalami kerugian sekitar Rp18 juta. 

Kemudian melaporkan kejadian tersebut ke Polres Muara Enim untuk ditindak lanjuti sesuai dengan hukum yang berlaku.

"Pelaku Alvin itu sudah sekitar 30 motor yang berhasil dicurinya. Kalau Elpan dan Padila baru beberapa unit. Otak pelakunya adalah Alvin. Bahkan satu motor N-Max milik Polisi juga berani dicurinya," urai pungkas Jhoni Eka Putra.

BACA JUGA:2 Spesialis Pencuri Modul Sinyal Operator Seluler Ditangkap Polisi

BACA JUGA:Polisi Bekuk Pencuri Sepeda Motor CBR, Ini Identitas Pelakunya

Atas laporan tersebut kata Kapolres, pihaknya langsung melakukan penyelidikan dan pengembangan. 

Sebab komplotan Curanmor ini merupakan bagian dari komplotan Curanmor Mery Cs yang sudah tertangkap duluan. 

Kategori :