Tampilan juga oke, modern tapi masih ada unsur klasik dan harganya juga tidak terlalu mahal, hanya Rp8,4 jutaan.
Selain pedal kayuh manual untuk gowes, sepeda ramah lingkungan ini juga sudah disematkan keranjang di depan, tempat dudk boncengan di belakang berikut sandarannya.
BACA JUGA:Memang Ada Sepeda Listrik Harga 1 Jutaan Aja? Yuk Cari Tahu Informasinya di Sini
Selis Butterfly
Yang kedua ini dibanderol memang sedikit lebih murah yaitu hanya Rp 7,5 jutaan.
Itu wajar karena dari power motornya saja beda, kalau yang di atas 500 watt, maka tipe Butterfly ini hanya dibekali power 350 watt, 36v/12 Ah.
Jarak jangkau dan kecepatan juga beda, yang ini jarak jangkaunya hanya 25 Km saja dan speednya hanya 25 Km/jam.
BACA JUGA:Uwinfly KITTY, Sepeda Listrik Roda Tiga Terlaris, Berikut Harga dan Spesifikasinya
Tapi dari sisi kekuatan beban, sama sama mampu sampai dengan 150 kg.
Banyak manfaat dari memilih sepeda listrik roda tiga yang ada pedal kayuh manual.
Di samping lebih aman dari kemungkinan kecelakaan, berkendara dengan yang roda tiga ini masih tetap bisa sambil berolahraga tapi tentu saja jika pedal manualnya difungsikan. (*)