Bungkus Bro! Sepeda Listrik Pacific Nimbuzz Cocok untuk Remaja dan Dewasa, Kecepatan Maksimumnya 45 Km/Jam

Kamis 24-08-2023,08:39 WIB
Reporter : Mukhlis
Editor : Andre

Tempat duduk pengemudi busa empuk dan nyaman, termasuk tempat duduk tambahan di belakang yang sudah dipasang sandaran.

Untuk menyajikan kesan sebagai sepeda listrik modern dan kekinian, speedometernya sistem digital, lampu-lampu menggunakan bola LED serta dilengkapi dashboard.

Sepeda listrik Pacific Nimbuzz menyajikan warna-warna kombinasi dan itu paling banyak disukai seperti lava black, ocean orange.

Kemudian, pink gray, cheers yellow, vintage red, classyblack, spirit grey, serta warna lemonade grey.

BACA JUGA:Lagi Cari Sepeda Listrik untuk Anak? Pilih Exotic Avatar Aja, Ini Spesifikasinya

Soal harga, sepeda listrik Made in Indonesia ini dibanderol sekitar Rp 4 jutaan.

Dengan harga tersebut sudah dapat dipastikan secara kualitas tidak diragukan. (*)

Kategori :